Luar Biasa, 30 Ribu Rumah Dibangun Pemerintahan Prabowo Selama 46 Hari

JELAJAHNEWS.IDKementerian Perumahan dan Kawasan Permukiman mengapresiasi kinerja Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN), dalam 46 hari pemerintahan Prabowo telah berhasil mendorong penyaluran hampir 30 ribu unit rumah melalui PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN).

Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP), Maruarar Sirait mengaku kagum melihat kinerja BUMN spesialis pembiayaan perumahan yakni BTN, yang telah menyalurkan hampir 30.000 unit rumah sejak pemerintahan Presiden Prabowo Subianto berjalan.

“Akan saya sampaikan kepada Bapak Presiden Prabowo bahwa kinerja Kementerian BUMN sangat bagus, karena bisa mendorong BTN dalam programnya. Saya doakan kita semua kompak bekerja sama untuk memberikan perumahan bagi rakyat Indonesia,” ujar Maruarar belum lama ini.

Maruarar juga mengapresiasi inovasi BTN sebagai BUMN, yang mampu menyalurkan KPR tidak hanya bagi masyarakat berpenghasilan tetap, tapi juga bagi kelompok pekerja informal.

“Saya apresiasi BTN yang bisa memberikan KPR, contoh pemilik warung bakso bisa mendapatkan KPR, meski tidak memiliki slip gaji. Ada juga pemilik warung sayur yang bisa mendapatkan KUR,” kata Maruarar.

Maruarar Smengapresiasi BTN untuk sejumlah pencapaian sebagai bank penyalur KPR sejak 1976 dan kontribusinya bagi sektor perumahan nasional. “Saya menyampaikan beberapa apresiasi kepada BTN karena ada beberapa data, bahwa yang pertama, BTN menguasai dan berperan untuk market share KPR, terutama bagi masyarakat kecil di Indonesia sebanyak 40%. Saya doakan, tahun depan kalau bisa 60%, setidaknya 50%, karena harus ada progress,” ujar Maruarar.

Hal kedua yang patut diapresiasi dari BTN, kata Maruarar, yaitu kontribusi BTN untuk memberikan akses KPR kepada sektor informal, yang saat ini proporsinya mencapai hampir 10% dari total penyaluran KPR BTN. “Artinya ada harapan masyarakat yang seperti kami temukan 3 hari lalu saat Akad KPR Massal BTN di Serang, bahwa ada pedagang bakso, pedagang sayur, dan pegawai minimarket yang bisa mendapatkan rumah karena jasa baik BTN,” ujar Maruarar.

Hal yang ketiga, kata Maruarar, adalah peran BTN menyalurkan KPR kepada kaum milenial dan Gen Z, sehingga ada harapan bagi anak-anak muda Indonesia untuk dapat memiliki rumah pada usia sekitar 30 tahun. “Saya pikir ini adalah suatu langkah baru, bahwa negara hadir bagi anak muda dan negara hadir bagi kelompok informal,” kata Maruarar.

Hal terakhir yang diapresiasi oleh Maruarar yakni edukasi yang dilakukan BTN untuk para pengembang, baik dari Realestat Indonesia (REI), Asosiasi Pengembang Perumahan dan Permukiman Seluruh Indonesia (APERSI), dan Himpunan Pengembang Permukiman dan Perumahan Rakyat (Himperra), karena mereka telah bekerja secara profesional. “Kami mendoakan,agar para pengembang semakin sukses dan maju usahanya,” tutur Maruarar.

Tidak hanya itu, Maruarar memuji kiprah BTN melakukan pendampingan dan pembinaan kepada anak-anak muda di daerah untuk dapat menjadi pengusaha perumahan atau pengembang yang berkontribusi bagi sektor perumahan nasional.

“Di Serang kemarin ada pengembang muda bernama Wawan, sangat muda sekali, namun dia bisa membangun ribuan rumah dalam satu tahun. Ini merupakan pemerataan yang bagus, kita harus mendukung agar pemerataan terjadi dan mendistribusi pertumbuhan ekonomi di daerah-daerah,” pungkas Maruarar.(jn/**)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

47 komentar

  1. Very great post. I simply stumbled upon your blog and wanted to mention that I have truly loved surfing around your weblog posts. In any case I’ll be subscribing on your rss feed and I am hoping you write again soon!

  2. I was just seeking this info for a while. After 6 hours of continuous Googleing, at last I got it in your website. I wonder what is the lack of Google strategy that don’t rank this kind of informative websites in top of the list. Normally the top sites are full of garbage.

  3. I was very pleased to find this web-site.I wanted to thanks for your time for this wonderful read!! I definitely enjoying every little bit of it and I have you bookmarked to check out new stuff you blog post.

  4. Thanks , I’ve just been searching for info about this subject for ages and yours is the best I have discovered till now. But, what about the conclusion? Are you sure about the source?

  5. What i don’t understood is actually how you’re not actually much more well-liked than you might be right now. You’re very intelligent. You realize thus considerably relating to this subject, made me personally consider it from so many varied angles. Its like men and women aren’t fascinated unless it’s one thing to do with Lady gaga! Your own stuffs great. Always maintain it up!

  6. What’s Happening i’m new to this, I stumbled upon this I have discovered It absolutely helpful and it has helped me out loads. I’m hoping to give a contribution & aid different customers like its aided me. Good job.

  7. I’m so happy to read this. This is the type of manual that needs to be given and not the accidental misinformation that’s at the other blogs. Appreciate your sharing this best doc.

  8. I do love the manner in which you have framed this issue and it does present me personally some fodder for thought. However, from everything that I have seen, I really wish when the reviews pile on that people today stay on issue and in no way get started on a soap box of the news du jour. Anyway, thank you for this superb point and even though I can not necessarily concur with it in totality, I value the standpoint.

  9. Wonderful beat ! I would like to apprentice at the same time as you amend your web site, how can i subscribe for a weblog web site? The account aided me a appropriate deal. I were a little bit acquainted of this your broadcast provided brilliant transparent concept

  10. Acheter Kamagra site fiable [url=http://kamagraprix.com/#]acheter kamagra site fiable[/url] kamagra 100mg prix

  11. fantastic post, very informative. I wonder why the other specialists of this sector do not notice this. You should continue your writing. I’m confident, you have a great readers’ base already!

  12. Pharmacie en ligne livraison Europe [url=https://pharmafst.com/#]pharmacie en ligne sans ordonnance[/url] pharmacie en ligne france livraison internationale pharmafst.shop

  13. Pharmacie Internationale en ligne [url=https://pharmafst.com/#]pharmacie en ligne sans ordonnance[/url] pharmacie en ligne avec ordonnance pharmafst.shop

  14. pharmacie en ligne fiable [url=https://pharmafst.shop/#]Achat mГ©dicament en ligne fiable[/url] pharmacie en ligne pas cher pharmafst.shop